Indonesia Esports League Campus Qualifier 2019 sudah didepan mata. 12 universitas di seluruh Indonesia berusaha memperebutkan hadiah 1 miliar rupiah. IEL sendiri disupport oleh Kemenpora, Komite Olimpiade Indonesia, Formi Nasional, Asian Esports dan IESPA. Match pertama dari rangkaian IEL Dota 2 dan Mobile Legends akan dipertandingkan pada hari Senin, 11 Februari 2019 pukul 18.30 WIB di kanal Youtube Ligagame Esports.
Kali ini Universitas Ciputra Surabaya melawan Universitas Gadjah Mada. Cukup seru mengingat ini adalah match perdana di IEL University Series 2019. Masing-masing divisi yaitu Mobile Legends dan Dota2 memang harus menyiapkan mental masing-masing. Kita tunggu saja aksi dari kedua universitas tersebut. Berikut line up kedua tim di kedua divisi
Dota2

Universitas Ciputra:
- KING (CARRY)
- CANT (MID)
- AXEL (OFFLANE)
- AYA.EVE (SUPPORT)
- MAE (SUPPORT)

Universitas Gadjah Mada:
- WEWEREINLOVE (CARRY)
- CINDY (MID)
- YOUNGEST PLAYER (OFFLANE)
- ROSEMARY (SUPPORT)
- AIRIAL (SUPPORT)
Mobile Legends

Universitas Ciputra:
- RAVEN (TANKER)
- XIAO (MIDLANER)
- NAY (FIGHTER)
- JACK (CARRY)
- FROST (SUPPORT)

Universitas Gadjah Mada:
- AURA (CARRY)
- KAVI (MID)
- SEPHIJO (OFFLANE)
- FUZZ (SUPPORT)
- CENTURION (SUPPORT)
12 universitas yang mengikuti IEL University Series 2019 ini adalah:
- Universitas Bina Nusantara
- Universitar Tarumanegara
- Universitas Trisakti
- Universitas Indonesia
- Universitas Bunda Mulia
- Universitas Multimedia Nusantara
- Universitas Kristen Maranatha Surabaya/Bandung
- Universitas Kristen Petra
- UDINUS Semarang
- UPN Veteran Jatim
- Universitas Ciputra
- UGM Jogja